Gak Perlu Jauh Lagi, Cuci Sepatu Bintaro Kini Lebih Dekat!

Halo warga Bintaro! Sekarang nggak perlu bingung lagi cari tempat cuci sepatu Bintaro yang berkualitas dan praktis. Shoeporter kini hadir dengan layanan drop point yang dirancang khusus untuk mobilitas kamu yang tinggi.

Cukup drop sepatu atau tas kesayanganmu di lokasi strategis kami sambil berangkat kerja atau weekend-an. Tanpa perlu repot nunggu jemputan, prosesnya cepat, mudah, dan hasilnya bikin barang favoritmu kembali fresh.

Yuk, percayakan perawatan barang kesayanganmu di ahlinya cuci sepatu Bintaro!

cuci sepatu terdekat gading serpong

Alamat

Jl. Taman Bintaro Barat No.7, RT.7/RW.8, Bintaro, Kota, Kec. Pesanggrahan, Kota Jakarta Selatan, Jakarta, Indonesia

Telepon

Mobile : +6287880057656

Logo Shoeporter